Pelatihan Inda Survei Wisnus Bengkulu - News - BPS-Statistics Indonesia Bengkulu Province

Ingin mendapatkan insight instan (AI generated) mengenai data yang dihasilkan BPS? Silahkan kunjungi datacap.web.bps.go.id

Jika terdapat hal-hal yang ingin ditanyakan dapat disampaikan melalui email ke pst1700@bps.go.id

The publication of Bengkulu Province in Figures 2025 is available and can be accessed here || Publikasi digital Provinsi Bengkulu Dalam Infografis dapat diakses disini

Pelatihan Inda Survei Wisnus Bengkulu

Pelatihan Inda Survei Wisnus Bengkulu

March 28, 2018 | Other Activities


" Instruktur Daerah memegang peranan yang sangat penting dalam proses penyiapan sumber daya petugas lapangan, karena para Inda akan melatih para petugas lapangan yang akan menerapkannya di lapangan. Berkualitas atau tidaknya hasil pendataan Wisnus 2019 akan sangat bergantung pada para Indanya" demikian pesan Dyah Anugrah Kuswardani, Kepala BPS Provinsi Bengkulu saat memberikan arahan pada Penutupan Pelatihan Instruktur Daerah (Inda) Survei Wisatawan Nusantara 2019 Provinsi Bengkulu di Hotel Splash, Rabu 27 Maret 2019.
Survei Wisnus itu sendiri bertujuan untuk mendata penduduk yang melakukan perjalanan di wilayah teritori Indonesia, dengan lama perjalanan kurang dari 6 bulan dan bukan bertujuan untuk memperoleh penghasilan di tempat yang dikunjungi serta bukan merupakan perjalanan rutin, dengan mengunjungi obyek wisata komersial, dan atau menginap di akomodasi komersial, dan atau jarak perjalanan lebih besar atau sama dengan 100 kilometer pergi-pulang.
Pelatihan Inda Survei Wisnus yang diikuti oleh seluruh Kepala Seksi Statistik Distribusi BPS Kabupaten/Kota di Provinsi Bengkulu, ditambah dengan peserta dari Bidang Statistik Distribusi BPS Provinsi Bengkulu.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Provinsi Bengkulu (BPS-Statistics Bengkulu Province)Jl. Adam Malik Km.8 Kota Bengkulu

38225

Telp (62-736) 349117-118

Mailbox : bengkulu@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia