BPS PROVINSI BENGKULU TERIMA PENGHARGAAN DARI KPP BENGKULU - News - BPS-Statistics Indonesia Bengkulu Province

Ingin mendapatkan insight instan (AI generated) mengenai data yang dihasilkan BPS? Silahkan kunjungi datacap.web.bps.go.id

Jika terdapat hal-hal yang ingin ditanyakan dapat disampaikan melalui email ke pst1700@bps.go.id

The publication of Bengkulu Province in Figures 2025 is available and can be accessed here || Publikasi digital Provinsi Bengkulu Dalam Infografis dapat diakses disini

BPS PROVINSI BENGKULU TERIMA PENGHARGAAN DARI KPP BENGKULU

BPS PROVINSI BENGKULU TERIMA PENGHARGAAN DARI KPP BENGKULU

January 26, 2024 | Other Activities


BPS Provinsi Bengkulu kembali menorehkan prestasi, mendapat penghargaan dari Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Bengkulu Dua. Penghargaan ini diberikan atas Peran Aktif dalam Penyediaan Data Monografi Fiskal.

Penghargaan tersebut diterima secara langsung Kepala BPS Provinsi Bengkulu, Ir. Win Rizal, ME, yang diserahkan oleh Kepala KPP Pratama Bengkulu Dua, Indera Gunawan, pada hari Senin, 22 Januari 2024.

#BPSTujuhBelasPasti
#CintaData
#ASNBerAKHLAK
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Provinsi Bengkulu (BPS-Statistics Bengkulu Province)Jl. Adam Malik Km.8 Kota Bengkulu

38225

Telp (62-736) 349117-118

Mailbox : bengkulu@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia