Edukasi Statistik dengan tema Pelatihan Karya Tulis Ilmiah - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Bengkulu

Ingin mendapatkan insight instan (AI generated) mengenai data yang dihasilkan BPS? Silahkan kunjungi datacap.web.bps.go.id

Jika terdapat hal-hal yang ingin ditanyakan dapat disampaikan melalui email ke pst1700@bps.go.id

Publikasi Provinsi Bengkulu Dalam Angka 2025 sudah tersedia dan dapat diakses disini || Publikasi digital Provinsi Bengkulu Dalam Infografis dapat diakses disini

Edukasi Statistik dengan tema Pelatihan Karya Tulis Ilmiah

Edukasi Statistik dengan tema Pelatihan Karya Tulis Ilmiah

6 April 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada hari Kamis 6 April 2023, Pojok Statistik Universitas Bengkulu mengadakan kegiatan Edukasi Statistik dengan tema Pelatihan Karya Tulis Ilmiah yang diikuti mahasiswa Universitas Bengkulu dari berbagai program studi.
Kegiatan ini merupakan wadah berbagi pengetahuan dalam menulis Karya Tulis Ilmiah. Materi disampaikan oleh Statistisi Ahli Muda BPS Provinsi Bengkulu, saudara Auliya Yudha Pratama, S.S.T. Peserta tampak antusias dalam menerima materi yang disampaikan.
"Menulis KTI dapat menjadi salah satu upaya kita dalam mengeksplorasi diri di berbagai bidang ilmu pengetahuan", Ujar narasumber dalam paparan yang disampaikan.

Selengkapnya di sini.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Bengkulu (BPS-Statistics Bengkulu Province)Jl. Adam Malik Km.8 Kota Bengkulu

38225

Telp (62-736) 349117-118

Mailbox : bengkulu@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik