Tanggal Rilis | : | 30 Maret 2017 |
Ukuran File | : | 0.33 MB |
Abstraksi
Jumlah lalu lintas angkutan laut di Bengkulu pada bulan Januari
2017 tercatat sebanyak 112 kapal, turun sebesar
10,40 persen bila dibandingkan dengan bulan Desember 2016 yang sebanyak 125
kapal. Sedangkan jumlah penumpang angkutan laut pada Bulan Januari 2017 tercatat 427 orang yang terdiri dari
penumpang datang 153 orang dan penumpang berangkat 274 orang. Sementara lalu
lintas barang yang bongkar muat melalui Pelabuhan Pulau Baai pada Bulan Januari
2017 sebesar 143.011 ton, naik sebesar
16,42 persen dibanding bulan Desember 2016 yang sebanyak 122.839 ton.
Berita Resmi Statistik Terkait
September 2017, Jumlah Lalu Lintas Angkutan Laut di Bengkulu Turun Sebesar 5,69 Persen
Jumlah Lalu Lintas Angkutan Laut di Bengkulu Juni 2017 Turun Sebesar 10,28 Persen
Lalu lintas angkutan laut di Provinsi Bengkulu pada Oktober 2020 turun sebesar 8,33 persen
Januari 2019, Jumlah lalu lintas Angkutan Laut Provinsi Bengkulu Sebanyak 97 kapal
Jumlah lalu lintas angkutan laut di Bengkulu pada bulan Maret 2017 tercatat sebanyak 114 kapal
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Provinsi Bengkulu (BPS-Statistics Bengkulu Province)Jl. Adam Malik Km.8 Kota Bengkulu
38225
Telp (62-736) 349117-118
Mailbox : bengkulu@bps.go.id